Banyak situs blog atau website yang menyediakan template blogger secara gratis yang bisa anda pasang di blog. Namun belum tentu semua tipe template yang di sediakan secara gratis itu SEO Friendly. Template SEO Friendly adalah Template yang memiliki sistem pengaturan heading, baik itu judul blog ataupun judul artikel agar lebih SEO friendly.
Pada kesempatan kali ini saya ingin berbagi kepada anda mengenai tips mudah memilih template blog seo friendly. Di internet banyak situs-situs yang tidak bertanggung jawab share template biasa dengan title judul " Free template Seo Friendly " padahal template yang ia share hanya template blogger biasa saja.
Ada beberapa ciri-ciri khusus untuk template seo friendly, antara lain yaitu : Suport akan HTML5. HTML5 adalah hasil pengembangan HTML 4.01 dan XHTML 1.1 yang selama ini berjalan terpisah, dan diimplementasikan secara berbeda-beda oleh banyak perangkat lunak pembuat web. Untuk mengecek template blogger anda sudah valid dengan HTML5 atau belum , silahkan kunjungi disini.
Template Seo Friendly |
Ciri lain dari template blogger seo friendly adalah cepat terindex di google , arti lain yaitu "ketika anda memosting artikel baru di blog anda, tanpa hitungan menit postingan anda sudah terindex di mesin pencari google dan akan muncul di page pertama atau ke dua google.com.
Disini saya juga menyarankan kepada anda memakai template seo friendly yang sudah saya siapkan di bawah ini. Template blogger yang saya share disini 100% di jamin template blogger seo friendly, karena sudah saya uji coba.
Template di bawah ini adalah milik dari blog juragan, template ini memang tidak ada modis-modisnya sedikitpun , Template di bawah ini sangat kalem dan sederhana. Namun di dalam soal SEO template ini adalah rajanya. Bagi anda yang ingin mendownload template keramat ini , silahkan klik disini.
Template blogger di bawah ini adalah buatan dari mas jhony , jhony adalah si pembuat template blogger no 1 di indonesia. Template ini sangat cocok sekali untuk blog bertopik berita. Untuk masalah Seo Friendly tidak usah di ragukan lagi. Untuk mendownload template jhony wuss ini , silahkan klik disini.
Bagi anda yang ingin terlihat modis tampilan blognya, silahkan anda memakai template seo friendly di bawah ini. Template ini di modifikasi sedemikian rupa supaya dapat bersaing seo di mesin pencari google.com. Bagi anda yang ingin mendownload template ini, silahkan klik disini.
Demikian informasi yang dapat saya sampaikan untuk anda mengenai tips mudah memilih template blog seo friendly. Tips yang saya share disini adalah dari pengalaman saya pribadi , dan semoga tips kali ini bermanfaat untuk anda.