Smartphone mewah namun murah harganya yaitu Huawei Honor 3C, di pertengahan bulan agustus 2014 ini sudah bisa anda pesan atau beli. Ponsel android Huawei Honor 3C ini tak kalah dengan spesifikasi HP android OPPO R1 loh.
Kelebihan Huawei Honor 3C dibanding OPPO R1 yaitu : mempunyai slod micro sd, memiliki GPU Mali-400, dan tentunya untuk sola harga jauh lebih murah ketimbang OPPO R1. Dan tentunya handphone GPU Mali-400 akan laris di pasaran indonesia.
Selain itu smarphone Huawei Honor 3C ini menggunakan prosesor Quad-core 1.3 GHz, RAM 2GB, GPU Mali-400MP2, baterai 2300 mAh dan dual sim card. Tampilannya menggunakan layar 5 inci resolusi 1280×720 piksel teknologi IPS LCD.
Untuk sistem operasi Huawei Honor 3C ini menggunakan Android Jelly Bean. Untuk penyimpanannya, smartphone ini menggunakan memori internal sebesar 8 GB dan dapat diperluas lagi menggunakan microSD hingga 32 GB.
Harga Huawei Honor 3C : Rp 1.900.000
Sumber harga Huawei Honor 3C di atas saya dapatkan dari beberapa situs luar yang saya terapkan dengan kurs dollar saat ini. Namun ada juga situs seperti lazada.com yang mematok harga lebih mahal yaitu Rp.2.199.000, haduh jadi bungung yuah mana yang benar harganya.
Untuk harga Huawei Honor 3C saat ini masih compang-camping, untuk kepastian harga smartphone Huawei Honor 3C ini lebih baik anda mengunjungi graha Huawei atau toko ponsel yang sudah menjual Huawei Honor 3C.